Sabtu, 04 Juli 2015

[World] Pantsir-M, Surface Ship Air Defense

Perusahaan KBP Instrument Design Bureau (berbasis di Tula, Russia) menampilkan Sistem Pertahanan Udara Pantsir-S1 yang terkenal, untuk varian angkatan laut, dalam Pameran Pertahanan Maritim IMDS 2015 yang diselenggarakan di St Petersburg, Rusia.

Managing director KBP, Dmitry Konoplev, mengatakan “Kementerian Pertahanan Rusia menunjukkan minat yang besar untuk Pantsir-S1 varian angkatan laut dan elah diputuskan bahwa beberapa kapal perusak dan kapal perang besar lainnya akan dimodernisasi untuk mengakomodasi system ini”.

Pantsir-M didasarkan pada Pantsir-S1 yang berbasis di darat, namun memiliki sistem artileri yang berbeda seperti, termasuk dua senjata enam-barel GSH-6-30K / AO-18KD 30mm, seperti yang ditemukan di Kasthtan CIWS. Pantsir-M juga dilengkapi dengan sistem radar tambahan, terpisah dari satu yang dipasang ontop dari turret yang ada. [Navyrecognition]

  JKGR  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.