Jumat, 30 Juli 2021

[Video] Apa Imbal Balik Pengadaan T-50 Golden Eagle Buat Indonesia

✈ Diposkan Sobat MiliterT50i TNI AU [TNI AU]

Beberapa waktu lalu produsen pesawat tempur Korea Selatan, Korea Aerospace Industries (KAI) mengumumkan kontrak yang ditandangani dengan Indonesia untuk akuisisi 6 unit pesawat Lead-in Fighter Training (LIFT) T-50.

Kontrak senilai US$ 230 juta tersebut memang telah mendapatkan Penetapan Sumber Pembiayaan (PSP) dari Menteri Keuangan Sri Mulyani pada akhir April 2021 silam.

Kontrak T-50 juga tercatat sebagai kegiatan pertama dari 31 kegiatan dalam PSP yang ditandatangani tahun ini, sebab kontrak Rafale, FREMM dan Maestrale belum tercantum dalam Blue Book Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas.


  Youtube  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...