Kamis, 08 Januari 2026

[Video] China Bedah Taktik AS di Venezuela Pakai Jurus ATM: Amati, Tiru, "Murahkan" Biaya!

🎥 ðŸš€ 💥 💡Operasi Absolute Resolve, cara AS tangkap Presiden Venezuela Nicolas Maduro (ist)

Soal tiru meniru, China sering disebut sebagai jawaranya. Tak cuma di bidang teknologi, tetapi kini taktik AS ke Venezuela pun tak lepas dari pantauan China.

Beijing kini dilaporkan tengah membedah setiap jengkal "Operation Absolute Resolve" milik Washington sebagai bahan studi kasus untuk memperkuat sistem pertahanan nasional, sekaligus mempertajam taktik ofensif mereka.

Tujuannya jelas, membuka kemungkinan operasi serupa dilakukan di Taiwan.

  📹 Video Liputan Kompas : 


  🎥  Youtube   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...