Untuk peralatan Gun Fire Lokator yang diujicobakan Dislitbangal tersebut masih dalam tahap riset oleh Himpunan Mahasiswa Elektronik (HME) yang dipimpin oleh Sdr. Liyarto yang bekerja sama dengan PT. Aurora yang dipimpin oleh Ibu Maya, dimana alat tersebut digunakan untuk mendeteksi lokasi penembak, sudut penembakan, ketinggian dan jarak penembakan.
Cara kerja alat tersebut dapat menerima suara tembakan dengan menggunakan Pizau Elektrik yang sangat sensitif, dengan membagi beberapa sektor delapan Mikrofon, maka akan diperoleh beberapa data elevasi dan baringan dari penembakan tersebut. Data jarak diperoleh dari selisih waktu desingan ultrasonic yang ditimbulkan oleh desingan peluru dan suara tembakan.*Red
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.